Persija Vs Arema FC di BRI Liga 1: Witan Berpeluang Debut, Yusuf Helal Terancam Absen
Ari Prayoga | 11 Februari 2023 23:35
Bola.net - Witan Sulaeman berpeluang debut bersama Persija Jakarta saat pertandingan melawan Arema FC dalam pekan ke-24 BRI Liga 1 2022/2023, di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, pada Minggu (12/2).
Pesepakbola berusia 21 tahun itu bahkan berpeluang tampil sejak menit awal lantaran penyerang utama Persija, Abdulla Yusuf Helal kondisinya sedang tidak fit.
"Witan sudah berlatih dengan tim. Pekan ini dia latihan khusus," ujar pelatih Persija, Thomas Doll, saat sesi jumpa pers jelang laga, Sabtu (11/2).
"Tapi starter atau tidak itu tergantung nanti karena Yusuf dua hari terakhir juga sedang kurang enak badan. Jadi kita lihat nanti," katanya menambahkan.
Witan resmi diperkenalkan sebagai pemain Persija pada 31 Januari 2023. Mantan penggawa Vion Zlate Moravce itu diikat Macan Kemayoran dengan durasi kontrak 3,5 tahun.
Hanno Behrens Absen

Sementara itu untuk gelandang asing Persija asal Jerman, Hanno Behrens, kemungkinan akan absen. Sebab, kondisinya belum fit 100 persen.
"Untuk Hanno memang tidak bisa bermain sekarang," tutur pelatih asal Jerman ini.
"Dia ada abductor. Jadi memang perlu latihan lagi," imbuh Thomas Doll.
Klasemen BRI Liga 1 2022/2023
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








