Persipura: Langkah Tibo ke Timnas, Indisipliner!
Editor Bolanet | 24 Mei 2012 11:55
- Persipura Jayapura rupanya masih belum menerima langkah Titus Bonai ikut membela Timnas Indonesia di turnamen Al-Nakbah Palestina kemarin. Manajemen tim Mutiara Hitam itu menganggap langkah sang striker sebagai tindakan indisipliner.
Hal itu diungkapkan asisten pelatih Persipura, Mettu Duaramurry di sela-sela sesi jumpa pers pasca pertandingan melawan Deltras FC Sidoarjo, Rabu (23/5). Menurutnya, Tibo 'kabur' dari tim. Padahal juara bertahan Indonesia Super League (ISL) itu membutuhkan tenaganya mengingat Boaz Solossa harus istirahat lama karena cedera lutut parah.
Mettu yang mewakili Jacksen F Tiago dalam sesi jumpa pers tersebut menyerahkan semuanya kepada manajemen Persipura. Apakah mereka tetap menerima Tibo atau menolaknya usai kembali membela Timnas, tergantung manajemen. Kalau Anda tanya kami mau terima ia kembali atau tidak sebaiknya tanya manajemen saja, ketus Mettu.
Tapi yang pasti tindakannya kami anggap indisipliner. Kami tim pelatih jelas membutuhkan tenaganya tapi dia tidak ada di latihan dan pertandingan kami.
Ditanya mengenai sanksi yang disiapkan Persipura jika Tibo diterima kembali, Mettu enggan menjawabnya. Yang pasti kami butuh dia karena posisi kami sedang sulit untuk kembali merebut juara. Tapi dia tidak ada, pungkasnya. (fjr/end)
Hal itu diungkapkan asisten pelatih Persipura, Mettu Duaramurry di sela-sela sesi jumpa pers pasca pertandingan melawan Deltras FC Sidoarjo, Rabu (23/5). Menurutnya, Tibo 'kabur' dari tim. Padahal juara bertahan Indonesia Super League (ISL) itu membutuhkan tenaganya mengingat Boaz Solossa harus istirahat lama karena cedera lutut parah.
Mettu yang mewakili Jacksen F Tiago dalam sesi jumpa pers tersebut menyerahkan semuanya kepada manajemen Persipura. Apakah mereka tetap menerima Tibo atau menolaknya usai kembali membela Timnas, tergantung manajemen. Kalau Anda tanya kami mau terima ia kembali atau tidak sebaiknya tanya manajemen saja, ketus Mettu.
Tapi yang pasti tindakannya kami anggap indisipliner. Kami tim pelatih jelas membutuhkan tenaganya tapi dia tidak ada di latihan dan pertandingan kami.
Ditanya mengenai sanksi yang disiapkan Persipura jika Tibo diterima kembali, Mettu enggan menjawabnya. Yang pasti kami butuh dia karena posisi kami sedang sulit untuk kembali merebut juara. Tapi dia tidak ada, pungkasnya. (fjr/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

















