Petar Desak Manajemen Selesaikan Visa Febre
Editor Bolanet | 10 Januari 2013 15:50
Selain itu, dua pemain asing sampai sekarang belum bisa bergabung dalam latihan rutin. Keduanya adalah Cristian Febre dan seorang pemain Asia yang masih dirahasiakan namanya. Pelatih Petar Segrt mengaku keduanya sudah deal dengan manajemen, tapi belum bisa ke Makassar karena terkendala tiket dan visa.
Febre seharusnya sudah ada di sini untuk latihan bersama tim. Demikian juga pemain Asia. Tapi, tiket dan visanya belum beres, makanya belum bisa ikut latihan, kata Petar.
Febre sebelumnya sudah janji akan ikut latihan setelah Natal. Tapi sampai saat ini belum datang karena masalah visa. Padahal, kedatangannya sangat dibutuhkan untuk memantapkan skuad sebelum mengikuti kompetisi, lanjutnya.
Dengan kondisi ini, mantan pelatih Bali Devata itu meminta kepada manajemen agar segera menyelesaikan tiket dan visa Febre dan pemain Asia tersebut. Dia berharap pekan depan, keduanya sudah bisa bergabung dalam latihan.
Petar juga ingin segera mengumumkan skuad resminya untuk musim depan, sehingga ia mengetahui gambaran kekuatannya. Dengan demikian, Petar bisa menyusun strategi menghadapi musim depan. (nda/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 1 Februari 2013, 13:12

-
Petar Desak Manajemen Selesaikan Visa Febre
Bola Indonesia 10 Januari 2013, 15:50
-
Belum Diberikan Tiket, Febre Tunda ke Makassar
Bola Indonesia 2 Januari 2013, 15:21
-
PSM Butuh Bek Asing Dengan Postur Tinggi Menjulang
Bola Indonesia 8 November 2012, 12:00
-
Masalah Keuangan, Petar Tak Yakin Bisa Kembalikan Febre
Bola Indonesia 30 Agustus 2012, 21:40
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









