Presiden Jokowi Bakal Buka Liga 1
Asad Arifin | 13 April 2017 19:15
Bola.net - - Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo dipastikan akan membuka gelaran kompetisi Liga 1. Nantinya, presiden yang akrab disapa Jokowi itu bakal didampingi oleh Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Imam Nahrawi.
Gelaran kompetisi Liga 1 musim 2017 akan dibuka secara resmi akhir pekan ini di Bandung. Pertandingan antara Persib Bandung kontra Arema FC di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) bakal menjadi seremoni pembuka kompetisi kasta tertinggi di Tanah Air itu.
Saya diminta mengawal Pak Presiden saat kick-off Liga 1 di Bandung, ujar Imam di Teater Kemenpora, Senayan, Jakarta, Kamis (13/4/2017).
Sementara itu, detil tentang kedatangan dan hal-hal apa saja yang akan dilakukan oleh Presiden Jokowi di Bandung saat ini masih dalam koordinasi dengan pihak kepresidenan. Hal tersebut diungkapkan oleh Wakil Ketua Umum PSSI, Joko Driyono.
Undangan telah disampaikan. PSSI dalam posisi untuk prepare perhari ini menunggu rapat koordinasi dengan kepresidenan. Mudah-mudahan semuanya sesuai dengan rencana, seru Joko.
Jokowi memang dikenal cukup aktif terlibat dalam beberapa kegiatan sepakbola Indonesia. Sebelumnya, mantan Walikota Solo ini juga membaku turnamen pramusim Piala Presiden. Jokowi juga pernah mengundang para pemain tim nasional Indonesia pasca gelaran Piala AFF 2016 yang lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
-
Madura United Catat Progres Positif di Paruh Musim BRI Super League
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:08
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19










