PSIR Rembang Tetap Komitmen Tuntaskan Kompetisi
Editor Bolanet | 31 Maret 2013 12:33
Pelatih Harianto mengakui bahwa sebenarnya manajemen PSIR tidak memiliki anggaran yang banyak untuk mengarungi kompetisi IPL. Selain masalah anggaran, keputusan penyatuan liga musim depan juga membuat PSIR Rembang, seperti klub lainnya, dalam kondisi galau. Meski demikian, mereka tetap berkomitmen untuk menuntaskannya.
Komitmen kita kepada LPIS dan PSSI untuk melanjutkan kompetisi apapun resikonya. Meski kami dari kabupaten kecil, tapi kami berusaha menjalani kompetisi hingga akhir, ujarnya.
Kiprah PSIR Rembang di kompetisi IPL cukup mengejutkan. Bermain lima kali, PSIR sudah mengumpulkan tujuh poin dari hasil dua kali menang, satu kali seri, dan dua kali kalah. PSIR kini menempati posisi enam di klasemen.
Sejak semula, PSIR sudah menargetkan berada di papan tengah klasemen. Dari manajemen, sebelum ada penyatuan liga, target kita memang berada papan tengah. Karena kita tim kecil dengan anggaran kecil, papan tengah sudah bagus, katanya. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kontrak Pemain PSM Diharapkan Beres Pekan Depan
Bola Indonesia 17 Januari 2014, 20:26 -
Manajemen PSM Juga Coret Samsidar
Bola Indonesia 30 Desember 2013, 19:26 -
Kaleidoskop Sepakbola Nasional 2013
Editorial 24 Desember 2013, 20:37 -
Komdis PSSI Buktikan Adanya Mafia Sepak Bola di IPL
Bola Indonesia 20 Desember 2013, 22:41 -
Komdis PSSi Panggil CEO PSM Terkait Pengaturan Skor di Playoff IPL
Bola Indonesia 20 Desember 2013, 19:04
LATEST UPDATE
-
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Man of the Match Eintracht Frankfurt vs Liverpool: Virgil van Dijk
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:05 -
Man of the Match Galatasaray vs Bodo/Glimt: Victor Osimhen
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:00 -
Man of the Match Athletic Bilbao vs Qarabag: Gorka Guruzeta
Liga Champions 23 Oktober 2025, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04