PSM Makassar Juara BRI Liga 1 2022/2023, Netizen: Selamat PSM, Arsenal Gini Juga ga ya? Penantian Panjang Dibayar Lunas!
Dimas Ardi Prasetya | 1 April 2023 03:20
Bola.net - PSM Makassar akhirnya dipastikan meraih gelar juara BRI Liga 1 2022/2023 setelah mengalahkan Madura United, Jumat (31/03/2023) malam WIB.
PSM menghadapi Madura United di pekan ke-32 Liga 1 di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan. Juku Eja bahkan bisa juara jika mereka kalah dari sang tuan rumah apalagi jika Persib Bandung kalah dari Persija Jakarta.
PSM langsung tancap gas. Dalam tempo 10 menit saja mereka sudah unggul 0-2 berkat brace Wiljan Pluim.
Kenzo Nambu kemudian memperlebar keunggulan PSM menjadi 0-3. Hugo Homes alias Jaja sempat memperkecil skor menjadi 1-3 bagi Madura United.
Skor tersebut ternyata bertahan sampai akhir. PSM pun dipastikan juara, apalagi di laga lain Persib dikalahkan Persija. Kemenangan ini tentu saja mendapat banyak reaksi dari netizen.
Apa komentar mereka? Simak di bawah ini Bolaneters.
Sangat Layak!
EWAKO!
Selamat dari Bandung
Langsung Party!
Selamat Daeng
Bintangnya Nambah!
Sampe Terharu
Salam dari Jakarta
Penantian Panjang Dibayar Lunas!
Selamat PSM!
Pesan Dari Bali
Kelas!
Game Over
Penantian 23 Tahun Berakhir
Mantap Koleksi Fotonya
Arsenal Gini Juga Gak ya?
Kemarin Hampir Degradasi, Sekarang Juara
Mantap Ada Bang Rian
Selamat Juga dari Bola.net dan Bola.com!
(Twitter)
Baca Juga:
- Pelatih Madura United: PSM Pantas Jadi Juara
- Euforia PSM Makassar Juara BRI Liga 1 2022/2023: Pemain 'Bajak' Ruang Jumpa Pers Stadion Pamelingan
- Selamat, PSM Makassar Juara BRI Liga 1 2022/2023
- Hasil BRI Liga 1 Madura United vs PSM Makassar: Skor 1-3
- Skenario PSM Makassar Juara BRI Liga 1 2022/2023 Hari Ini: Bagaimana Jika Persib Menang Lawan Persij
- Hasil BRI Liga 1 2022/2023 Persikabo 1973 vs Barito Putera: Skor 3-1
- Tonton Lagi Aksi Riko Simanjuntak yang Bawa Persija Jakarta Tundukkan Persib Bandung
- Persebaya Hadapi Persija Tanpa Ze Valente dan Sho Yamamoto, Aji Santoso Putar Otak
- Rizky Ridho Berpamitan, Pelatih Persebaya: Mudah-mudahan Bisa Sukses
- Hasil BRI Liga 1 2022/2023 Persija Jakarta vs Persib Bandung: Skor 2-0
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






