PSSI: FIFA dan AFC ke Indonesia 1 November
Editor Bolanet | 29 Oktober 2015 18:47
Delegasi bersama tersebut, terdiri dari Kohzo Tashima (FIFA) dengan anggota HRH Prince Abdullah (FIFA) dan Mariano Araneta (AFC). Selain itu, para Direktur AFC yakni James Johnson, Sanjeevan, dan John Windsor juga akan mendampingi.
Sekjen PSSI, Azwan Karim, mengatakan bahwa kendati rombongan FIFA dan AFC datang pada 1 November, agenda mereka akan dilaksanakan pada tanggal 2 dan 3 November. Mereka akan bertemu dengan PSSI, Presiden, Menpora, PT Liga Indonesia, perwakilan Asprov, Media, dan APPI, buka Azwan Karim.
PSSI masih menunggu kepastian Presiden Jokowi agar bisa bertemu delegasi bersama FIFA dan AFC ini. PSSI juga berharap pertemuan ini menjadi titik awal pencerahan sepak bola Indonesia.
Selain itu, tujuan dari kedatangan delegasi tersebut adalah mendiskusikan mengenai sanksi FIFA dan syarat serta potensi pencabutannya dari sepak bola Indonesia.
Diharapkan ada solusi, sehingga sepak bola Indonesia dapat diterima kembali dan mendapat manfaat dalam pergaulan internasional. Sikap dan keputusan yang diambil dari delegasi ini nantinya adalah sikap resmi FIFA. Bukan atas nama perorangan, pungkas Azwan. [initial]
Baca Juga:
- PSSI Harap Persib Beri Laporan Akurat ke AFC
- Inilah Pernyataan Sikap PSSI Terkait Piala Jenderal Soedirman
- PSSI Merasa Tertipu Oleh Penyelenggaraan Piala Presiden
- Tim Transisi Sebabkan Kualifikasi Pra PON di Bali Tak dapat Izin
- Akibat Tim Transisi, PSSI Menunda Pelaksanaan Pra PON
- PSSI Berharap Jokowi Bersedia Temui Perwakilan FIFA dan AFC
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








