Pulang ke Portugal, Paulo Sergio Rindu Bali United
Serafin Unus Pasi | 11 Mei 2020 21:55
Bola.net - Bintang Bali United, Paulo Sergio mengungkapkan kerinduannya kepada rekan-rekannya. Maklum, ia sudah lama tak berkumpul dan berlatih bersama teman satu timnya.
Sejak Maret lalu, manajemen Bali United memang memutuskan untuk meliburkan aktivitas timnya. Kebijakan itu diambil menyusul penangguhan Shopee Liga 1 2020 akibat wabah virus corona yang semakin merajalela di Indonesia.
"Saya sudah rindu dengan suasana tim dan ingin memberikan hasil terbaik untuk tim pada kompetisi yang kami jalankan. Tapi itu semua tergantung situasi di Indonesia," ujar Sergio.
Adapun sejak Bali United diliburkan, Sergio memilih untuk meninggalkan Indonesia. Ia kemudian pulang ke kampung halamannya di Portugal.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Kondisi Portugal
Pemain yang pernah berseragam Sporting Lisbon ini lalu menceritakan kondisi Portugal saat ini. Kata Sergio, situasi negaranya sudah jauh lebih baik sehingga kompetisi sepak bola di sana bisa digulirkan kembali.
"Di Portugal mulai membaik. Aktivitas di sini juga mulai kembali normal," tutur mantan pemain Bhayangkara FC ini.
"Saya dengar Primeira Liga (Liga Utama Portugal) akan dimulai akhir bulan Mei ini. Saya harap situasinya bertahan baik dan tidak memburuk," imbuh Sergio.
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
-
Madura United Catat Progres Positif di Paruh Musim BRI Super League
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:08
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







