Sambut Musim 2018, Borneo FC Datangkan Eks Real Madrid?
Serafin Unus Pasi | 10 Januari 2018 11:01
Bola.net - - Klub Liga 1, Borneo FC nampaknya benar-benar serius mempersiapkan datangnya musim kompetisi 2018. Tim asal Kalimantan itu nampaknya akan segera mendatangkan mantan pemain Real Madrid, Julien Faubert.
Pada musim kompetisi 2017 lalu, Borneo FC tampil kurang memuaskan di ajang Liga 1. Sempat diunggulkan sebagai kandidat juara, tim berjuluk Pesut Etam itu hanya mampu mengakhiri musim di peringkat 8.
Tidak ingin prestasi buruk itu terulang, manajemen Borneo FC mulai berbenah jelang musim baru ini. Mereka mulai mencari pemain-pemain top untuk memperkuat tim mereka di musim kompetisi yang akan datang.
Borneo FC sendiri tidak main-main untuk memperkuat tim mereka. Melalui akun instagram mereka, Borneo FC mengisyaratkan bahwa mereka akan segera diperkuat oleh mantan pemain Real Madrid, Julien Faubert.
Sosok Faubert sendiri dikenal publik saat ia membela tim asal Inggris, West Ham United. Ia menghabiskan 5 tahun karirnya bersama tim asal London itu, di mana ia sempat dipinjamkan ke Real Madrid pada tahun 2009.
Setelah dari West Ham, karir Faubert mengalami penurunan. Ia sempat kembali ke Prancis untuk membela , di mana berikutnya ia memperkuat tim asal Scotlandia FC dan klub asal Finlandia, FC Inter Tuku.
Hingga saat ini belum ada pengumuman resmi mengenai jadi tidaknya Borneo FC merekrut Faubert. Namun disinyalir dalam waktu dekat sang pemain akan diresmikan menjadi pemain Borneo FC.
Baca Juga:
- Bali United Punya Kualitas untuk Bersaing di Level Asia
- Arema Agendakan Sekali Lagi Uji Coba
- Thiago Furtuoso Tak Perlu Jalani Trial di Arema FC
- Bergabungnya Furtuoso Buat Arema FC Lengkap
- PSM Makassar Resmi Dapatkan Mantan Penyerang Bhayangkara FC
- Masuk 20 Besar, Persib Lebih Populer di Dunia daripada Tottenham dan AS Roma
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cemooh Bernabeu: Vinicius dan Bellingham Jadi Sasaran Amarah Fans Real Madrid
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 00:54
-
Prediksi Tottenham vs West Ham 17 Januari 2026
Liga Inggris 17 Januari 2026, 19:26
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Levante: Link Streaming dan Main Jam Berapa?
Liga Spanyol 17 Januari 2026, 19:19
LATEST UPDATE
-
Jose Mourinho Tanggapi Kabar Kembalinya ke Real Madrid
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 23:00
-
Raphinha Absen Lawan Real Sociedad, Barcelona Siapkan Pengganti
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 22:25
-
Brahim Diaz Selangkah Lagi Raih Sepatu Emas Piala Afrika 2025
Bola Dunia Lainnya 18 Januari 2026, 22:14
-
Nonton Live Streaming Senegal vs Maroko di Vidio Final Piala Afrika 2025
Bola Dunia Lainnya 18 Januari 2026, 22:05
-
Link Live Streaming Senegal vs Maroko di Final Piala Afrika 2025
Bola Dunia Lainnya 18 Januari 2026, 21:56
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
-
Prediksi Susunan Pemain Barcelona Kontra Real Sociedad, Fokus Jaga Puncak Klasemen
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 20:25
-
Prediksi Susunan Pemain AC Milan vs Lecce, Leao dan Pulisic Jadi Andalan
Liga Italia 18 Januari 2026, 19:59
-
Live Streaming Milan vs Lecce - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 18 Januari 2026, 19:45
-
Jonatan Christie Gagal Juara India Open 2026, Takluk dari Lin Chun-Yi di Final
Bulu Tangkis 18 Januari 2026, 19:27
-
Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 18:32
-
Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:40
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48




