Seru, Tapi Persib Tetap Mandul
Editor Bolanet | 30 November 2015 22:33
Persib harus menerima kenyataan bahwa mereka kalah dari PS TNI dengan skor 0-2. Gol-gol kemenangan PS TNI dicetak Wawan Febriyanto dan Guntur Triaji. Pertandingan agak seru. Tapi tetap kita mandul. Seru di tengah saja, ucap Djadjang usai pertandingan.
Djadjang juga puas karena ia sudah menampilkan seluruh pemain Persib yang diboyong ke Surabaya. Pelatih yang akrab disapa Djanur ini juga menjelaskan mengapa ia memainkan Gian Zola selama kurang dari satu menit. Posisi Zola digantikan kapten kesebelasan, Atep Rizal.
Gian Zola tidak boleh main sebetulnya. Dia cedera. Perutnya mual dan sakit terus. Kalau mau ambil dari Bandung, terlalu beresiko. Jadi disiasatinya seperti itu, tutup eks pelatih Pelita Jaya ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib Bandung: Ganjalan yang Iringi Laju Tim di Putaran Pertama BRI Super League
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 16:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26











