Sriwijaya FC Alihkan Fokus pada Perseru Serui
Ari Prayoga | 24 Mei 2018 06:10
Bola.net - - Setelah meraih hasil positif ketika menjamu PSIS Semarang, Sriwijaya FC langsung mengalihkan fokus pada tim Perseru Serui. Sebab pada pekan selanjutnya Laskar wong kito akan bertandang ke markas tim Cendrawasih Jingga.
Menurut pelatih Sriwijaya FC, Rahmad Darmawan timnya memang harus selalu fokus dalam menghadapi setiap pertandingan. Mengingat Persaingan di pentas gojek Liga 1 bersama Bukalapak berlangsung cukup ketat
Semua pemain harus fokus menghadapi pertandingan melawan Serui karena sekarang poin satu tim dengan tim lain di papan atas ini sangat tipis, ungkap RD, sapaan akrabnya.
Hasil pertandingan kita akan sangat berpengaruh, karena kita tahu ada tim yang sudah plus poinnya karena beberapa kali menang, imbuhnya.
RD menegaskan bahwa pada pertandingan melawan Perseru Serui penting bagi Laskar wong kito untuk bisa mendapatkan poin. Hal itu demi melanjutkan hasil positif dan tentunya tetap bisa bersaing di papan atas.
Kita mencoba dengan skema permainan yang saya harapkan bisa menjadi peluang untuk kita meraih kemenangan, pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini Sabtu 24 Januari 2026
Bola Indonesia 24 Januari 2026, 09:19
LATEST UPDATE
-
Mikel Arteta Peringatkan Arsenal: MU Era Carrick ini Bakal Berbahaya!
Liga Inggris 25 Januari 2026, 18:03
-
Spesialis Laga Big Match, MU Diprediksi Bakal Sulitkan Arsenal
Liga Inggris 25 Januari 2026, 17:46
-
Tantang Arsenal, Michael Carrick Siapkan 20 Pemain untuk Perkuat Manchester United
Liga Inggris 25 Januari 2026, 17:35
-
Alwi Farhan Juara Indonesia Masters 2026 Lewat Laga Final yang Singkat
Bulu Tangkis 25 Januari 2026, 17:16
-
Live Streaming Juventus vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Januari 2026, 17:00
-
5 Hal yang Perlu Dilakukan Michael Carrick agar MU Menang di Kandang Arsenal
Liga Inggris 25 Januari 2026, 16:49
-
Nonton Live Streaming Persib vs PSBS Biak di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 16:16
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 16:13
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 24-27 Januari 2026
Liga Inggris 25 Januari 2026, 16:06
-
Link Nonton Streaming Arsenal vs Man Utd di SCTV dan Vidio Hari Ini
Liga Inggris 25 Januari 2026, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






