Sriwijaya FC Tetap Perhitungkan Persiba Balikpapan
Ari Prayoga | 24 Februari 2018 04:48
Bola.net - - Sriwijaya FC tidak mau menganggap remeh Persiba Balikpapan yang akan menjadi lawan pertama pada babak penyisihan Grup B Piala Gubernur Kaltim 2018, Sabtu (24/2), meski tim Beruang Madu merupakan satu-satunya kontestan Liga 2 pada turnamen ini.
Salah satu alasannya menurut pelatih Sriwijaya FC, Rahmad Darmawan adalah karena Persiba akan bermain di kandang sendiri. Tentu dukungan suporter akan memberikan motivasi tersendiri bagi mereka yang akan tampil di Stadion Batakan, Balikpapan.
Persiba bermain di kandang sendiri dengan suporter yang pasti akan memberikan support yang luar biasa tentu Persiba menurut saya lawan yang sangat baik, sangat kita perhitungkan, ungkap RD, sapaan akrabnya.
Karena sekali lagi tidak ada pertandingan yang mudah dalam pertandingan pertama dalam setiap kompetisi atau turnamen, dan saya yakin itu, timpalnya.
Namun demikian, RD tetap mengambil sisi positif dengan status sebagai tim tamu dalam turnamen ini. Karena sekaligus bisa menguji mental Makan Konate dan kawan-kawan sebelum menghadapi laga-laga tandang pada kompetisi nanti.
Ada hal yang menggembirakan saya bahwa kita akan bermain di tempat lawan sehingga ini akan membatu kita untuk bisa membangun mentalitas pemain dalam menghadapi pertandingan away, tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peta Kekuatan Peserta Piala Presiden 2025: Liga Indonesia All Star
Bola Indonesia 1 Juli 2025, 15:27
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





