Status Belum Jelas, Syakir Kemungkinan Absen Bela Sriwijaya
Editor Bolanet | 10 Januari 2014 12:21
Sayangnya, kabar buruk menghiasi lawatan Laskar Wong Kito kali ini setelah pemain barunya, Syakir Sulaiman terancam tak bisa diturunkan lantaran statusnya masih belum jelas.
Masalah ini timbul setelah klub lama Syakir, Persiba Balikpapan juga mendaftarkan namanya ke PT Liga Indonesia. Sriwijaya pun harus menunggu kejelasan status pemain 23 tahun itu dulu.
“Kabarnya memang begitu, namun manajemen menyampaikan bahwa akan terus ditunggu sebelum pertandingan dimulai,” ujar arsitek Sriwijaya, .
Antisipasi akan kemungkinan absennya Syakir pun sudah disiapkan setelah Subangkit memutuskan memanggil striker muda, Syamsir Alam.
“Memang awalnya Syamsir akan tetap di Palembang, karena masih penyembuhan dislokasi bahunya. Namun akhirnya kita bawa, karena situasi seperti ini sudah kita perhitungkan,” lanjutnya.
Nama Syakir mulai mencuat sejak ISL musim lalu di mana ia terpilih sebagai pemain muda terbaik. Pada akhir tahun lalu ia mendapat kesempatan menjalani trial bersama klub J-League Jepang, Ventforet Kofu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persija Jakarta 22 Desember 2025
Bola Indonesia 21 Desember 2025, 17:11
-
Bencana Alam Sumatra Tak Pengaruhi Jadwal Pertandingan BRI Super League 2025/26
Bola Indonesia 19 Desember 2025, 20:35
-
BRI Super League: 6 Kemenangan Beruntun Jadi Modal Persija Hadapi Semen Padang
Bola Indonesia 18 Desember 2025, 23:46
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





