Surabaya United Kecewa Kualitas Tiga Pemain Senior
Editor Bolanet | 17 Desember 2015 14:30
Kepada , Gede terang-terangan mengaku kecewa dengan performa tiga pemain ini. Apalagi mereka juga bermain tidak sesuai harapan saat Surabaya United dikalahkan Pusamania Borneo FC (PBFC) dengan skor 1-2. Performance jelek, Mas. Kita kecewa, tulis Gede dalam pesan lewat Blackberry Messenger (BBM) kepada .
Pernyataan pengusaha asal Surabaya ini ini sekaligus membenarkan statement Rahmad Sumanjaya, sekretaris tim Surabaya United tentang keputusan pemberhentian ketiga pemain ini. Jandri, Dutra dan Pedro sudah resmi dilepas per Kamis (17/12 pagi ini. Sama seperti Gede, Rahmad juga menegaskan bahwa keputusan ini murni didasari masalah teknis.
Sebelum mendepak Dutra, Pedro dan Jandri, manajemen juga mendepak asisten pelatih Tony Ho. Tony Ho didepak setelah ia berkoar meminta haknya sebesar Rp 230 juta yang tertunggak selama setahun.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Muncul Rencana Liga 2 Keluar dari PT LIB dan Ganti Dikelola PT LIM
Bola Indonesia 3 Juni 2020, 18:00
LATEST UPDATE
-
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22 -
IHSG Rebound Pagi Ini, Kamis 23 Oktober 2025: Sektor Properti Pimpin Penguatan Signifikan
News 23 Oktober 2025, 09:34 -
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04