Syafril Lestaluhu Teken Kontrak 3 Tahun di Persib
Aga Deta | 22 Maret 2019 10:39
Bola.net - - Syafril Lestaluhu resmi diikat kontrak dengan Persib Bandung selama tiga musim. Mantan pemain Persib U-21 itu sudah ditawari kontrak oleh manajemen sejak Januari 2019 tetapi baru menandatanganinya pada Februari.
"Tawaran kontrak sebenarnya sudah datang sejak Januari, tapi saya masih lihat situasi dan saya minta 2 tahun saja, tapi gak bisa, ya sudah tidak apa-apa tiga tahun," ujar Syafril, Kamis (21/3/2019) di Bandung.
Pertimbangan Syafril menerima kontrak tiga tahun adalah pihak keluarga besar yang sangat mendukung kariernya di Persib.
"Saya minta dua tahun itu karena persaingan di sini ketat sekali, sementara saya butuh jam terbang tapi setelah saya dapat masukan dan ngobrol-ngobrol sama senior akhirnya saya putuskan di Persib dengan kontrak tiga tahun," papar Syafril.
"Saya coba pelan-pelan saja, siapa tahu di sini dapat menit bermain. Waktu di Piala Presiden mungkin belum ada rezeki," tambah Syafril.
Kesempatan Bermain
Menurut Syafril, pelatih Persib, Miljan Radovic menjanjikan akan memberi kesempatan bermain setelah resmi dikontrak.
"Pelatih sempat bilang kalau sudah dikontrak pasti diberi kesempatan. Kalau di Liga 1 diberi kesempatan Insya Allah saya akan buktikan," ungkap Syafril.
Saksikan Video Ini Juga
Berita video momen skuat Persib Bandung merayakan hari ulang tahun ke-86 dengan sederhana pada Kamis (14/3/2019).
Sumber: Bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: PSBS Biak vs Persib Bandung 17 Oktober 2025
Bola Indonesia 16 Oktober 2025, 20:07 -
Jadwal BRI Super League Pekan Ini Live di Indosiar dan Vidio, 16-20 Oktober 2025
Tim Nasional 16 Oktober 2025, 15:10
LATEST UPDATE
-
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04