Tanpa Empat Pemain, Arema Optimistis Bekuk Bhayangkara SU
Editor Bolanet | 15 Mei 2016 08:45
Tidak ada masalah dengan hal ini. Saya percaya dengan pemain-pemain saya, ujar pelatih Arema Cronus, Milomir Seslija.
Bermain sebagai sebuah tim, kita tetap akan bisa meraih kemenangan pada laga ini. Kita sudah bekerja keras mempersiapkan diri, sambungnya.
Arema Cronus akan menghadapi Bhayangkara Surabaya United pada laga ketiga mereka di ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Minggu (15/05) malam nanti.
Sebelum laga ini, Arema Cronus dipastikan tampil tanpa empat pemain andalannya. Dendi Santoso, Cristian Gonzales dan Syaiful Indra Cahya harus absen akibat belum pulih dari cedera. Sementara, Hendro Siswanto harus absen akibat terkena kartu merah pada laga kontra Madura United pekan lalu.
Menurut Milo, sapaan karib Milomir Seslija, absennya empat pemain ini merupakan hal biasa. Absen akibat cedera maupun kartu merupakan hal lazim dalam sepakbola.
Ini sepakbola. Cedera atau kartu merupakan bagian dari sepakbola, tuturnya.
Lebih lanjut, ketimbang merisaukan pemain-pemainnya yang harus absen, Milo justru menyoroti peran vital Aremania -julukan suporter Arema- bagi timnya. Pelatih asal Bosnia ini meminta Aremania mendukung langsung perjuangan anak asuhnya di stadion.
Aremania adalah hal istimewa yang kita miliki. Tanpa Aremania, kita akan susah dalam pertandingan, tandasnya. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Arema Cronus Tak Full Team, Surabaya United Tetap Waspada
- Arema Cronus Waspadai Kekuatan Bhayangkara Surabaya United
- Sanksi Menpora dan FIFA Dicabut, Arema Cronus Fokus di ISC
- Sanksi FIFA Dicabut, Ini Kata Arema Cronus
- Bhayarangkara SU Tak Takut Dengan Arema
- Bhayangkara SU Turunkan Dua Pemain Anyar di Malang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dikalahkan Arema FC, Persis Solo Janji Akan Bangkit Lebih Baik
Bola Indonesia 1 Agustus 2024, 06:10
-
Persis Solo Percaya Diri Jelang Hadapi Arema FC
Bola Indonesia 30 Juli 2024, 23:50
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




