Tengara Aji Santoso ke Arema Cronus Kian Menguat
Afdholud Dzikry | 22 Desember 2016 08:51
Bola.net - - Nama Aji Santoso kian menguat dalam bursa pelatih Arema Cronus musim depan. Legenda Arema Malang ini disebut-sebut sebagai calon terkuat untuk menangani klub berlogo singa mengepal ini pada musim kompetisi mendatang.
Tengara ini muncul dari posting salah seorang rekan Aji Santoso, Danur Dara, di akun jejaring sosial facebook miliknya. Mantan asisten pelatih Persema Malang ini memposting sejumlah fotonya bersama Aji Santoso. Yang menarik, ia memberi caption,This Is AREMA Bung Tugas Berat !! Good Luck !!.. Kera Nenjap Untuk AREMA....
Memang, Danur tak menyebut secara resmi nama Aji Santoso. Namun, 'Kera Nenjap (Arek Kepanjen, red)' dipercaya merujuk pada Aji Santoso, yang merupakan putra kelahiran Kepanjen, Kabupaten Malang.
Sementara itu, terkait tengara ini, Aji Santoso masih menutup rapat kepastian tersebut. Namun, ia mengisyaratkan sudah ada kesepakatan lisan, meski belum ada kesepakatan resmi hitam di atas putih.
Belum ada hitam di atas putih, belum berani memastikan, ujar Aji, pada
Sabar dulu sebentar ya, Mas, sambungnya.
Sementara itu, Aji juga tak mau menanggapi serius postingan Danur Dara tersebut. Pasalnya, ia tak yakin posting koleganya di ASIFA (Aji Santoso International Football Academy) itu serius.
Mungkin itu hanya bercanda saja, Mas, tandasnya sembari tersenyum.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Madura United, Aji Santoso Harap Persikabo 1973 Lebih Ganas Manfaatkan Peluang
Bola Indonesia 26 Februari 2024, 06:34 -
Sempat Join Proyek Los Galacticos ala Arema Cronus, Ini Kisah Greg Nwokolo
Bola Indonesia 12 Desember 2023, 23:45 -
Apa Kata Aji Santoso Setelah Persikabo Dikalahkan PSM Makassar?
Bola Indonesia 24 November 2023, 14:44
LATEST UPDATE
-
Puan Maharani Minta Maaf DPR Belum Sempurna Jalankan Amanat Rakyat
News 2 Oktober 2025, 16:39 -
Syarat Baru Usia dan Tinggi Badan Calon Prajurit TNI AD: Minimal 158 Cm
News 2 Oktober 2025, 16:37 -
Meski Minim Jam Bermain, Barcelona Pasang Label Tidak Dijual untuk Fermin Lopez
Liga Spanyol 2 Oktober 2025, 16:01 -
Ogah Terbebani, Fabio Quartararo Tak Patok Target Muluk di MotoGP Mandalika 2025
Otomotif 2 Oktober 2025, 15:56 -
Barcelona Catat Rekor Gol Meski Kalah dari PSG
Liga Champions 2 Oktober 2025, 15:53 -
Operasi Lancar, Giovanni Leoni Targetkan Lekas Comeback di Liverpool!
Liga Inggris 2 Oktober 2025, 15:43 -
Martin Odegaard Bebas Berkarya, Arsenal Raih Start Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 2 Oktober 2025, 15:34 -
Kala Pemain dan Manajemen Manchester United Satu Suara untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 2 Oktober 2025, 15:29 -
Kreativitas Martin Odegaard Jadi Kunci Kemenangan Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 2 Oktober 2025, 15:23 -
Problematika MU: Bukan Taktik Tiga Bek yang Salah, Tapi Pemainnya yang Kureng!
Liga Inggris 2 Oktober 2025, 14:45 -
Kobbie Mainoo dan Mental Tanpa Kenal Menyerahnya!
Liga Inggris 2 Oktober 2025, 14:31
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55