Tiga Pemain Persipura Absen Lawan Pusamania Borneo FC
Editor Bolanet | 15 Desember 2015 12:03
Bio jelas tak bisa bermain karena mengantongi dua kartu kuning di laga kontra Singo Edan, akhir pekan lalu. Sedangkan Manu Wanggai absen karena cedera. Manuel ada masalah di lutut. Tapi dia juga sudah dapat dua kartu kuning, beber Osvaldo Lessa, pelatih Persipura.
Dengan demikian, ada tiga pemain yang harus absen di laga yang dilangsungkan di Stadion Maguwoharjo, Sabtu (19/12) tersebut. Selain Manu dan Bio, satu pemain yang menepi sejak pertandingan kemarin adalah kapten tim, Boaz Solossa.
Boaz masih sakit. Masih cedera. Mungkin dia baru bisa pada pertandingan terakhir, jelas pelatih asal Brasil itu. Artinya, Boci, sapaan akrab Boaz, akan diturunkan pada pertandingan pamungkas lawan Surabaya United. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nasib Persipura Jayapura: Jenderal Bintang 4 yang Terancam Turun ke Liga 3!
Bola Indonesia 26 Februari 2025, 12:09
-
Bukti Kehebatan Boaz Solossa: 4 Gelar Juara Liga, 3 Gelar Top Skor
Bola Indonesia 4 Oktober 2024, 09:41
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








