10 Meme Kocak King MU Dibantai Liverpool 7-0: Avenged Seven-0 Hingga Video Ferdy Sambo
Asad Arifin | 6 Maret 2023 10:08
Bola.net - Manchester United harus menerima hasil memalukan saat berjumpa Liverpool pada pekan ke-26 Premier League 2022/2023 di Anfield, Minggu (5/3/2023) malam WIB. Setan Merah kalah dengan skor telak 7-0 dari tuan rumah Liverpool.
Erik ten Hag memainkan tim terbaik saat United bertandang ke Anfield. Mereka sempat tampil apik pada awal laga dan hanya tertinggal 1-0 ketika babak pertama usai. Namun, babak kedua jadi malapetaka bagi Setan Merah.
Dari tujuh gol yang disarangkan Liverpool ke gawang David de Gea, tiga pemain bikin brace. Tiga pemain tersebut adalah Cody Gakpo, Darwin Nunez, dan Mohamed Salah. Gol Roberto Firmino lantas menutup pesta The Reds di Anfield.
United menelan kekalahan yang sangat buruk. Menurut Roy Keane, sirkus itu telah kembali. Rio Ferdinand menyebut terjadi pembantaian nyata. Lalu, Paul Scholes menyebut cara para pemain United bertahan adalah kriminal.
Warganet juga riuh dengan beragam meme kocak untuk 'merayakan' kekalahan Manchester United. Simak selengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.
Oh, ini tujuan masuk lapangan
Bang, udah bang!
Hahahahaha....
Sudah diskenariokan sejak lama
Avenged Seven-0
Angka 7 emang keramat
Jangan tanya tanggal
Arteta saja tahu skornya
Klasemen Premier League
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Raphael Varane Marah, Pemain MU tak Datangi Fans dan Ngacir ke Ruang Ganti Usai Dibantai Liverpool
- Kapten kok Memalukan! Bruno Fernandes Minta Diganti Ketika MU Kebobolan Gol ke-6 Lawan Liverpool
- Komentar Kejam Para Legenda untuk MU Usai Dibantai Liverpool 7-0: Sirkus, Kriminal, dan Pembantaian!
- Dipermalukan Liverpool 7-0, Erik ten Hag Kecam Pemain Manchester United: Tidak Profesional!
- 7 Rekor Impresif yang Dicetak Mohamed Salah Usai Liverpool Bantai MU 7-0 di Anfield
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



