Absen Lawan Aston Villa, Christopher Nkunku Comeback Kontra Liverpool?
Serafin Unus Pasi | 26 Januari 2024 23:26
Bola.net - Pelatih Chelsea, Mauricio Pochettino memberikan kabar terbaru seputar kondisi Christopher Nkunku. Ia memastikan sang striker bisa comeback di pekan depan.
Nkunku sudah hampir sebulan absen di skuat Chelsea. Sang penyerang mengalami cedera di bagian pinggang sehingga ia harus menepi.
Baru-baru ini, Nkunku sudah kembali berlatih. Ia melahap menu latihan tim utama The Blues jelang laga melawan Aston Villa.
Banyak spekulasi menyebut bahwa sang pemain bisa comeback di laga ini. Namun Pochettino membantah spekulasi tersebut.
Simak komentar lengkap Pochettino di bawah ini.
Belum Siap

Dalam konferensi persnya baru-baru ini, Pochettino memastikan bahwa Nkunku bakal absen melawan Aston Villa.
Ia menyebut kondisi sang penyerang memang sudah membaik, namun ia memastikan Nkunku belum siap bermain melawan Aston Villa.
"Kami harus memantau terlebih dahulu kondisinya saat ini. Namun saya bisa pastikan dai [Nkunku] belum bisa bermain melawan Aston Villa," beber Pochettino yang dikutip Football London.
Lekas Comeback

Namun Pochettino menyebut bahwa Nkunku tidak perlu absen terlalu lama lagi dari skuat Chelsea.
Ia menyebut sang penyerang bisa comeback saat Chelsea berhadapan dengan Liverpool dio pekan depan.
"Ya, dia mungkin sudah bisa bermain melawan Liverpool di hari Rabu depan," pungkas sang manajer.
Pengganti Nkunku

Chelsea sendiri sudah menyiapkan pengganti Nkunku di lini serang mereka.
Armando Broja kemungkinan besar masih akan dipercaya Pochettino untuk jadi mesin gol utama The Blues.
Klasemen Premier League
(Football London)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









