Alamak! Satu Pemain Kunci Man City Absen Lawan Arsenal?
Serafin Unus Pasi | 28 Maret 2024 17:40
Bola.net - Ada kabar kurang bagus datang bagi Manchester City. Mereka berpotensi tidak bisa diperkuat Kyle Walker saat menghadapi Arsenal.
Setelah libur dua pekan, Premier League akan dilanjutkan pada akhir pekan ini. Kasta tertinggi sepak bola Inggris itu sudah memasuki pekan ke-30.
Di pekan ke-30 ini ada sebuah partai big match. Manchester City akan menjamu Arsenal, di mana kedua tim ini saat ini lagi bersaing sengit untuk posisi puncak klasemen EPL 2023/2024.
Jelang laga ini, ada kabar buruk datang bagi Man City. Salah satu pilar mereka, Kyle Walker kemungkinan besar akan absen di laga ini.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Cedera di Timnas
Walker sendiri diketahui mengalami cedera itu saat membela Timnas Inggris saat jeda internasional Maret 2024 ini.
Pada laga melawan Brasil, Gareth Southgate memasangnya sebagai starter. Namun ia hanya bermain selama 20 menit sebelum digantikan.
Ia dikabarkan mengalami cedera hamstring, namun diagnosis awal menyebut bahwa cedera itu bukan cedera yang serius.
Tidak Bisa Bermain
Walker sendiri saat ini sudah kembali ke Manchester City. Ia sudah kembali menjalani pemeriksaan oleh tim medis City.
Hasil pemeriksaan lanjutan itu dikabarkan menunjukkan hasil yang kurang apik. Kondisi cedera Walker lebih parah dari dugaan awal.
Alhasil sang bek kemungkinan besar akan absen saat menghadapi Arsenal di akhir pekan nanti.
Opsi Pengganti
Manchester City sendiri tidak terlalu khawatir dengan absennya Walker di laga ini.
Rico Lewis kemungkinan akan diplot sebagai pengganti sang senior saat menghadapi Arsenal nanti.
Klasemen Premier League
(Goal International)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04