Anthony Martial Ingin Cabut, Ralf Rangnick: Dia Tidak Bilang Apa-apa Tuh!
Serafin Unus Pasi | 13 Desember 2021 23:03
Bola.net - Manajer interim Manchester United, Ralf Rangnick mengomentari pernyataan agen Anthony Martial baru-baru ini. Rangnick menyebut bahwa Martial tidak pernah berkata apapun kepadanya terkait ingin pergi dari MU.
Pada akhir pekan lalu, agen Martial membuat sebuah pernyataan kontroversial. Ia menyebut kliennya ingin meninggalkan Manchester United.
Ini disebabkan Martial tidak mendapatkan jam bermain yang cukup di MU. Sehingga sang agen ingin mengupayakan kepindahannya di bulan Januari nanti.
Ketika diminta tanggapannya mengenai komentar agen Martial, begini jawaban Rangnick. "Dia [Martial] belum berbicara apapun kepada saya mengenai masalah ini," ujar Rangnick yang dikutip Goal International.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Tidak Ambil Pusing
Rangnick mengaku tidak ambil pusing dengan perkataan sang agen. Apalagi sang agen tidak berbicara langsung dengannya.
Jadi ia tidak mau berandai-andai sampai Martial sendiri menghadapinya dan minta dijual.
"Sejujurnya, saya tidak tertarik apa yang dikatakan agennya melalui media,"
Temui Sendiri
Rangnick menegaskan bahwa ia tidak menutup pintu keluar kepada Martial. Namun ia meminta sang penyerang menghadap langsung ke dirinya untuk meminta pergi.
"Saya tidak akan mengomentari apa yang diomongkan agennya. Harus pemainnya sendiri yang bicara langsung jika ia ingin pergi,"
"Jika dia benar-benar ingin pergi ke klub lain, maka dia sendiri yang harus mengatakan itu kepada saya atau ke Direksi. Sejauh ini saya tidak pernah berbicara mengenai seorang pemain melalui media atau melalui agen," ujarnya.
Banyak Peminat
Martial sejauh ini sudah mengundang minat banyak klub top Eropa. Beberapa klub papan atas EPL seperti Everton tertarik menggunakan jasanya.
Selain itu ada juga Barcelona yang dikabarkan siap menampung Martial di bulan Januari nanti.
Klasemen Premier League
(Goal International)
Baca Juga:
- Brentford vs Manchester United: Cavani Berpotensi Comeback, Martial Cedera Lagi
- Ralf Rangnick: MU Keliru Jika Sepelekan Brentford
- Atletico Madrid vs Manchester United di 16 Besar UCL, Netizen: Mendingan, Sama Aja, Ronaldo Hattrick
- PSG Jumpa Real Madrid, Inilah Hasil Undian Ulang 16 Besar Liga Champions 2021/22
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




