Arsenal Bakal Mati-matian Pagari Wonderkid Satu Ini
Editor Bolanet | 23 Juli 2014 11:22
Beberapa waktu lalu sempat muncul isu bahwa Manchester United akan coba merayu Willock untuk hijrah dari Emirates Stadium. Karena itu, Metro melansir bahwa kini The Gunners bakal matian-matin untuk mempertahankan Willock dari kejaran klub lain, salah satu caranya dengan menawarkan kontrak profesional.
Willock mencuri perhatian kala tampil dalam debut dengan tim utama Meriam London saat menjalani uji coba kontra klub Conference South, Boreham Wood akhir pekan kemarin. Manajer Arsene Wenger pun tak sungkan memuji kehebatan Willock dalam laga tersebut.
Ia (Willock) masih sangat muda dan saya ingin dia bergabung dengan tim utama untuk melihat seberapa jauh yang bisa ia lakukan. ujar Wenger kepada Arsenal Player.
Namun secara teknik dan taktik ia sudah menyatu dengan sangat baik. Tentu saja normal ia masih kurang tenaga di usia tersebut, namun ketika ia mendapatkan tenaga tersebut maka ia akan menjadi pemain yang sangat menarik. lanjutnya.
Willock merupakan pemain serbabisa. Ia bisa menempati posisi manapun di lini depan, baik di tengah ataupun di kedua sisi sayap. Bahkan ia juga bisa ditempatkan sebagai seorang gelandang tengah. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






