Arsenal dan Tottenham 'Berperang' Demi Hernanes
Editor Bolanet | 12 Oktober 2013 01:35
Pemain berusia 28 tahun itu kerap diberitakan bakal meninggalkan stadion Olimpico Roma. Sejumlah klub termasuk Arsenal dan Tottenham, terus memonitor kiprah Hernanes di musim ini.
Kontrak Hernanes sendiri baru akan berakhir pada akhir musim depan. Menurut TuttoMercatoWeb, pihak Elang Roma -sebutan Lazio- enggan meneruskan kerjasama dengan Hernanes.
Arsenal dan Tottenham sendiri memang membutuhkan amunisi baru di sektor gelandang bertahan, dan Hernanes dinilai memenuhi kriteria dua klub sekota tersebut. Kabarnya, dalam beberapa hari ke depan, proposal penawaran akan tiba di meja direksi Lazio.[initial]
Neymar 'Dicederai' Hernanes
Sebelum Dapatkan Ozil, Arsenal Nyaris Gaet Hernanes
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Streaming Arsenal vs Atletico Madrid Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:39 -
Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV Malam Ini, Selasa 21 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 13:10 -
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Hasil Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Tim Tamu Bantai Tuan Rumah Tanpa Ampun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:35
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04