Arsenal Kebut Transfer Lemar
Serafin Unus Pasi | 5 Juni 2017 11:08
Bola.net - - Raksasa EPL, Arsenal nampaknya benar-benar serius untuk mendatangkan winger AS Monaco, Thomas Lemar. The Gunners kebarnya tengah mengupayakan agar sang pemain segera merapat ke Emirates Stadium dalam waktu dekat.
Belakangan ini Arsenal memang tengah gencar mencari pemain-pemain top. Hal ini dikarenakan pelatih mereka, Arsene Wenger mendapat tugas berat untuk menjuarai EPL dalam kurun waktu 2 musim ke depan, sehingga ia ingin memperkuat timnya pada musim panas nanti.
Salah satu posisi yang ingin diperkuat Arsenal adalah sektor lini serangnya, terutama sektor sayap. Ia ingin mencari pemain yang bisa mengimbangi ketajaman Alexis Sanchez di sektor sayap, sehingga ia getol mencari pemain dengan karakteristik tersebut pada musim panas ini.
Menurut laporan yang dilansir L'Equipe, kubu Arsenal sudah memiliki target transfer untuk posisi Winger. Mereka dikabarkan sangat menginginkan winger AS Monaco, Thomas Lemar.
Lemar sendiri memang tampil apik bersama AS Monaco musim ini. Ia tercatat mencetak 9 gol dan 10 assist bagi tim asal Monte Carlo tersebut, sehingga mereka menjadi kampiun Ligue-1 musim ini sehingga kubu The Gunners benar-benar terpikat kepada winger Timnas Prancis ini.
Namun kubu Monaco sendiri nampaknya tidak akan melepaskan Lemar pada musim panas nanti. Pasalnya mereka baru saja kehilangan sosok Bernardo Silva di sektor sayap mereka, sehingga mereka enggan melepas salah satu pemain andalan mereka lagi pada musim panas nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




