Arsenal Selalu Gagal Juara Premier League, Striker Ini Bisa Jadi Solusi
Aga Deta | 9 Agustus 2024 15:17
Bola.net - Legenda Manchester United Paul Scholes menilai Arsenal tidak punya striker tajam agar bisa menjadi juara Premier League. Karena itu, Scholes menyarankan The Gunners untuk merekrut Ivan Toney.
Selama dua musim terakhir, Arsenal mampu menjadi penantang gelar Premier League. Akan tetapi, The Gunners selalu gagal menjadi juara.
Arsenal tidak pernah bisa mengalahkan Manchester City. The Gunners hanya terpaut dua poin saja dari The Citizens pada musim lalu.
Arsenal sudah cukup lama tidak juara Premier League. Terakhir kalinya The Gunners juara pada musim 2003/2004 di era Arsene Wenger.
Arsenal Tak Punya Striker Tajam

Arsenal mampu merepotkan Manchester City dalam dua musim terakhir. Namun, Scholes menilai The Gunners tidak punya striker tajam sehingga sulit menjadi juara.
"Sulit untuk mengatakan mereka tidak cukup hebat karena jumlah gol yang mereka cetak ," kata Scholes kepada The Overlap.
"Itu konyol, tetapi saya pikir merekrut penyerang tengah akan membantu. Merekrut pemain nomor sembilan yang akan menjamin Anda mencetak 25 gol, jelas itu akan membantu."
Ivan Toney Bisa Bantu Arsenal

Scholes punya saran terkait striker yang harus didatangkan Arsenal. Menurutnya, Ivan Toney dari Brentford sangat cocok buat The Gunners.
"Apakah pemain-pemain itu ada di luar sana? Ivan Toney sering disebut-sebut, saya pikir dia mencetak 25 gol di tim Arsenal itu. Saya pikir dia mencetak 25 gol di banyak tim," lanjutnya.
Sumber: Metro
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










