Arsenal Tanpa Coquelin di Community Shield
Serafin Unus Pasi | 1 Agustus 2017 11:11
Bola.net - - Klub EPL, Arsenal tidak berada dalam kekuatan penuh jelang pertandingan Community Shield akhir pekan nanti. Mereka tidak akan diperkuat oleh gelandang mereka, Francis Coquelin yang menderita cedera engkel.
Sebagai juara FA Cup musim lalu, Arsenal akan memulai pertandingan kompetitif mereka pada akhir pekan ini. Mereka akan berhadapan dengan juara EPL musim lalu, Chelsea pada pertandingan bertajuk Community Shield.
Namun jelang laga ini mereka dikabarkan tidak bisa memainkan Francis Coquelin. Gelandang asal Prancis ini harus dibawa keluar lapangan pada pertandingan Emirates Cup kontra Benfica akhir pekan lalu.
Wenger sendiri mengonfirmasi gelandang 26 tahun ini nampaknya tidak akan bermain pada akhir pekan ini. Dia [Coquelin] akan menjalani pemeriksaan medis besok, buka Wenger kepada Talk Sport.
Saya pikir dia tidak bisa bermain pada akhir pekan ini. Cederanya memang tidak terlihat parah namun ia tidak bisa bermain. Saya rasa ada masalah dengan engkelnya atau di ligamennya. tandas pelatih asal Prancis tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







