'Bale Tak Layak Menangi Gelar Ganda PFA'
Editor Bolanet | 1 Mei 2013 13:13
Akhir pekan lalu, Bale resmi menerima titel Player of the Year dan Young Player of the Year. Untuk gelar pemain terbaik, pemain asal Wales itu sukses menyingkirkan dua kandidat terkuat, yakni Robin van Persie dan Luis Suarez.
Menurut eks bomber The Reds tersebut, Suarez masih lebih pantas merengkuh trofi individu meski tengah menjalani skorsing 10 pertandingan. Aldridge beralasan jika Bale merupakan diver, bahkan setelah 'penyakit' Suarez tersebut telah sembuh.
Tidak mengejutkan bahwa Suarez gagal memenangi titel PFA, setelah apa yang terjadi. Namun saya lebih memilihnya ketimbang Bale. Sebagian berkata pendapat saya bias, tapi di atas di sepanjang musim saya yakin Suarez adalah pemain terbaik, ujar Aldridge.
Bale adalah talenta brilian dan saya akan bahagia melihatnya di Liverpool, tetapi ia juga seorang penipu ulung. Suarez berhenti diving dan kini pemain terbaik PFA perlu melakukan hal serupa dan menghilangkan aktingnya. [initial] (lec/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Kunjung Cetak Banyak Gol, Arsenal Dinilai Kemahalan Beli Gyokeres, Setuju Nggak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:41 -
Pesan Carragher pada Liverpool: Jangan Sampai Arsenal Juara!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:28 -
Dilema Besar Arne Slot: Saatnya Coret Mohamed Salah atau Alexander Isak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 05:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04