Baru Gabung, Luis Diaz Udah Rasa Liverpool Banget
Richard Andreas | 11 Februari 2022 09:00
Bola.net - Luis Diaz tampaknya bakal jadi salah satu pembelian terbaik Liverpool musim ini. Diaz baru bergabung Januari 2022 lalu dan sekarang sudah bermain sangat baik di Liverpool.
Diaz didatangkan dari FC Porto menjelang deadline day. Liverpool tampaknya mulai meningkatkan kualitas lini serang yang selama ini terlalu bergantung pada Mohamed Salah dan Sadio Mane.
Pembelian Diaz disambut positif oleh ruang ganti dan didukung penuh oleh fans. Terlebih, Diaz langsung menunjukkan permainan memukau di laga debutnya akhir pekan lalu.
Kini performanya tampak semakin matang. Jurgen Klopp pun bicara soal pemain barunya tersebut. Apa katanya?
Sudah rasa Liverpool
Diaz mungkin pemain baru, tapi dia sudah tahu betul apa yang harus dilakukan di lapangan. Kombinasinya dengan penyerang Liverpool yang lain juga tampak berjalan sangat baik.
"Kesan itulah yang dia [Diaz] berikan di sesi latihan dan karena itulah kami mencoba merekrutnya. Ada banyak hal yang terjadi ketika kami melihat dia bermain untuk Porto," ujar Klopp di Liverpoolfc.com.
"Selain itu, tampaknya dia adalah pesepak bola yang sangat cerdas. Jelas dia telah banyak menonton pertandingan Liverpool."
Tidak banyak instruksi
Menariknya, Klopp mengaku tidak banyak memberikan instruksi untuk Diaz. Winger Portugal itu secara alami memahami apa yang harus dia lakukan di lapangan.
"Kami tidak memberikan terlalu banyak informasi kepada pemain baru di pekan pertama dan memberi tahu mereka segala hal yang perlu dilakukan, kami hanya melihat perkembangannya," lanjut Klopp.
"Dan ketika kami mengamatinya, dia tampak seperti pemain Liverpool, itu benar. Bahkan dalam beberapa menit terakhir ketika dia masuk melawan Cardiff."
Klasemen Liga Inggris
Sumber: Liverpool
Jangan lewatkan ini Bolaneters!
- Soal Kartu Merah Martinelli, Arteta: Saya Baru Lihat Seperti Itu
- Liverpool Tempel Ketat, Man City Masih Belum Aman
- Arsenal Bisa Menang dengan 10 Pemain, Arteta Bangga
- Rapor Pemain Liverpool Saat Sikat Leicester: Diogo Jota Istimewa, Luis Diaz Kelas!
- 5 Pelajaran Wolverhampton vs Arsenal: Tiga Poin Perdana dan Kartu Merah yang Aneh
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

