Begovic Terus Fokus di Chelsea
Rero Rivaldi | 20 Februari 2017 07:40
Bola.net - - Asmir Begovic berkeras ia masih fokus pada tanggung jawabnya di , meski awalnya sempat ingin pindah ke Bournemouth di Januari.
Chelsea dan Begovic sepakat bahwa ia bisa pindah di musim dingin, namun hanya jika klub bisa menemukan kiper pengganti yang mumpuni.
Namun demikian, mereka gagal dalam usaha untuk mendapatkan penjaga gawang Celtic, Craig Gordon, yang membuat masa depan Begovic tak menentu dan akhirnya memaksa ia untuk terus bertahan di London.
Pemain berusia 29 tahun sendiri sejauh ini hanya tampil di piala domestik, dan baru saja membantu timnya menang 2-0 atas Wolverhampton di Piala FA.
Tidak masalah. Saya sudah cukup lama ada di tim ini, jadi saya sudah punya pengalaman. Saya amat menantikan pertandingan ini, antusias untuk bermain dan ingin membantu tim meraih hasil yang bagus. Apapun yang terjadi di masa depan dan sebelumnya tidak penting, itu sebuah pengalih perhatian yang tidak kami butuhkan, tutur Begovic menurut Goal International.
Saya ada di sini untuk membantu tim dan jika klub ingin mengandalkan saya, saya akan bertahan. Itulah situasinya saat ini dan saya bahagia untuk itu.
Saya akan membantu hingga akhir musim dan semoga bisa membantu kami memenangkan satu atau dua trofi. Amat penting untuk mendapat kesempatan bermain dan kami ingin memenangkan trofi. Hebat jika kami nantinya bisa masuk final dan menang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26












