Bek Anyar Manchester City Ini Sebut Adaptasinya Berjalan Lancar
Richard Andreas | 5 Maret 2018 09:40
Bola.net - - Bek tengah terbaru Manchester City, Aymeric Laporte, mengatakan bahwa dirinya cukup puas dengan adaptasi yang dijalaninya. Didatangkan dari Athletic Bilbao pada jeda transfer Januari lalu, Laporte memecahkan rekor transfer pemain belakang Manchester City senilai 57 juta paun.
Laporte pun berduet dengan Nicolas Otamendi dan bermain penuh selama 90 menit saat Manchester City mengalahkan Chelsea dengan skor tipis 1-0, Minggu (4/3) malam WIB.
Dia pun merasa bahwa penampilannya belum maksimal karena masih dalam masa adaptasi dengan Premier League dan kehidupan di Inggris. Namun demikian, dia cukup puas karena membantu Manchester City memenangkan pertandingan tersebut.
Saya selalu berusaha semaksimal mungkin, ucap Laporte di laman resmi klub. Tentu saja saat anda berpindah negara dan kompetisi, banyak hal akan menjadi sulit tetapi saya terus berusaha beradaptasi dengan permainan di sini.
Saya masih dalam proses beradaptasi tetapi saya sangat senang dengan performa tersebut.
Dia pun menilai kemenangan krusial Manchester City tersebut merupakan hasil kerja keras seluruh tim dan gol penting Bernardo Silva di awal babak ke dua telah menjadi pembeda.
Saya dapat katakan jika anda mencetak gol sesaat setelah paruh waktu maka gol itu sangatlah penting karena mampu meningkatkan kepercayaan diri, tetapi juga membuat lawan anda terkejut. Jadi jelaslah gol tersebut sangat penting, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







