'Bellerin Punya Mental yang Luar Biasa Kuat'
Rero Rivaldi | 16 November 2016 14:00
Bola.net - - Mantan pelatih Hector mengungkap bahwa ia tidak pernah ragu mantan anak buahnya akan bisa meraih sukses di level atas.
Bellerin sudah menjadi bagian penting dari The Gunners sejak ia bergabung dengan tim asuhan Arsene Wenger di 2014. Pemain Spanyol baru mengikat kontrak baru di Emirates, yang sekaligus menepis spekulasi mengenai kepindahannya ke Manchester City dan Barcelona.
Dan Andres Carrasco, pria yang membawanya ke Barcelona ketika masih berusia delapan tahun, mengakui bahwa ia sudah bisa melihat ada yang istimewa dari diri sang pemain sejak usia muda.
Selalu sulit untuk tahu pemain mana yang akan berhasil, namun jika saya harus bertaruh, maka itu pada dirinya. Secara mental, dia amat kuat. Itu amat penting untuk seorang pemain muda, tutur Carrasco pada Sky Sports.
Aspek psikologis amat krusial. Hector seperti pemain berusia 20 tahun, ketika ia masih berusia 15 tahun.
Bellerin sudah membuat 14 penampilan untuk musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









