Berubah Pikiran, Paul Pogba Siap Teken Kontrak Baru di Manchester United?
Serafin Unus Pasi | 2 Maret 2021 19:20
Bola.net - Sebuah kabar gembira datang bagi Manchester United. Gelandang mereka, Paul Pogba diberitakan siap memperbaharui kontraknya di Manchester United.
Sejak musim lalu, ada banyak kekhawatiran mengenai masa depan Paul Pogba. Sang gelandang dilaporkan ingin meninggalkan Manchester United untuk mencari tantangan baru.
Gosip ini semakin dikompori oleh sang agen, Mino Raiola. Raiola menyebut bahwa sang gelandang kemungkinan besar akan hengkang dari Manchester United di musim panas nanti.
Namun jurnalis asal Inggris, Andy Mitten memiliki kabar baru terkait masa depan Pogba. Sang gelandang dilaporkan siap bertahan di Old Trafford.
Simak pemaparan Mitten selengkapnya di bawah ini.
Siap Bertahan
Dalam wawancaranya kepada Unitedno baru-baru ini, Mitten bicara mengenai spekulasi masa depan Pogba.
Ia mengaku mendapatkan informasi dari orang dalam jika Pogba siap bertahan di MU.
"Saya rasa Pogba akan bertahan [di Musim Panas]," ujar Mitten.
Negoisasi Kontrak Baru
Mitten juga menyebut bahwa Pogba kini juga sudah berubah pikiran mengenai masa depannya.
Ia menyebut sang gelandang sangat terbuka untuk mendiskusikan kontrak barunya dalam waktu dekat ini.
"Saya mendapatkan informasi bahwa ia [Pogba] terbuka untuk mendiskusikan kontrak baru di Manchester United," ujarnya.
Cedera
Pogba sendiri sudah beberapa pekan terakhir tidak membela Manchester United.
Sang gelandang mengalami cedera di bagian paha sehingga ia harus menepi sejenak dari skuat Setan Merah.
(Andy Mitten, Unitedno)
Baca Juga:
- Termasuk De Gea, Ini Lima Penggawa Manchester United yang Paling Kerap Menghadapi Crystal Palace
- 20 Master Assist di Sejarah Premier League, Ryan Giggs Gak Ada Obat!
- Real Madrid Bakal Lepas Raphael Varane, Manchester United Siaga Satu
- Crystal Palace Bisa Nodai Rekor Tandang Manchester United, Ini 5 Alasannya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







