Bilic: Mustahil West Ham Dapatkan Rashford
Rero Rivaldi | 30 Desember 2016 11:50
Bola.net - - Slaven Bilic belum lama ini membantah kabar yang mengatakan West Ham akan meminjam Marcus Rashford di Januari.
The Hammers dikabarkan akan melepas Simone Zaza ke Juventus dan mereka lantas dikaitkan dengan pemain muda Manchester United yang jarang mendapat kesempatan bermain di Old Trafford, Rashford.
West Ham sendiri sebelumnya juga dikaitkan dengan beberapa nama seperti Patrice Evra dan Jermain Defoe, seiring usaha mereka untuk lepas dari zona degradasi di musim kompetisi kali ini.
Namun Bilic mengatakan di Express: Tidak mungkin. Rashford amat berharga bagi Manchester United. Tidak mungkin. Tidak mungkin kami mendapatkannya. Mereka akan memainkan banyak pertandingan, empat kompetisi. Dia akan bermain, tidak mungkin.
Kami adalah klub yang sering dikaitkan dengan banyak pemain di Eropa! Setiap ada pemain, selalu West Ham. Ini adalah saat di mana, agen pemain akan menghubungi kami.
Tentu, anda akan disodori banyak nama, semua orang seperti Messi atau apapun. Mereka juga amat murah, ingin datang ke sini.
West Ham akan bermain melawan Leicester City di laga malam Tahun Baru akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04
LATEST UPDATE
-
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47 -
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31 -
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04