Bisa Cetak Gol dari Berbagai Posisi, Erik Ten Hag Acungi Jempol Marcus Rashford
Serafin Unus Pasi | 10 Februari 2023 16:19
Bola.net - Manajer Manchester United, Erik Ten Hag baru-baru ini memberikan pujian kepada Marcus Rashford. Ia menilai sang penyerang kini punya ketajaman yang ciamik karena bisa mencetak gol dari berbagai posisi.
Musim ini bisa dikatakan jadi salah satu musim terbaik Marcus Rashford dalam karirnya. Ia sangat produktif mencetak gol bagi Manchester United sejak awal musim kemarin.
Pada tengah pekan kemarin, Rashford kembali menambah pundi-pundi golnya. Ia berhasil menyumbangkan satu gol saat MU menahan imbang Leeds United dengan skor 2-2.
Ten Hag mengaku puas melihat penampilan sang penyerang. "Saya sangat senang karena Marcus mampu mencetak gol dari segala posisi," ujar Ten Hag yang dikutip MUTV.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Jadi Keuntungan
Ten Hag menilai kemampuan Rashford dalam mencetak gol ini sangat menguntungkan Manchester United.
Ia menilai Setan Merah bisa menurunkan banyak variasi permainan dengan kemampuan Rashford tersebut sehingga itu membuat para tim lawan kesulitan.
"Anda bisa melihat statistiknya. Ia mencetak gol dari sisi kiri, kanan, dan tengah. Dia memberikan opsi yang bagus di tim kami dan ia bisa menghadirkan dinamikan yang berbeda di dalam permainan kami," sambung sang manajer.
Oke di Sisi Kanan
Banyak yang menilai Rashford kurang oke saat bermain di sisi kanan. Namun Ten Hag membantah anggapan itu karena menurutnya Rashford berhasil membuktikan bahwa ia bisa mencetak gol dari sisi kanan.
"Saya rasa dia juga jadi opsi yang bagus untuk dimainkan di sisi kanan. Saat melawan Burnley, ia mencetak gol dari sisi kanan," sambung Ten Hag.
"Dia mencetak gol yang bagus pada saat itu, dan sekali lagi, Marcus bisa mencetak gol dari posisi manapun. Itulah mengapa ia terus mencetak gol bagi kami," ia menandaskan.
Laga Berikutnya
Manchester United dijadwalkan melakoni partai tandang di akhir pekan ini.
Setan Merah akan menyambangi Elland Road untuk menghadapi Leeds United di lanjutan EPL 2022/23.
Klasemen Premier League
(MUTV)
Baca Juga:
- Prediksi Leeds United vs Manchester United 12 Februari 2023
- Andai Dibeli Sheikh Tamim dari Qatar, Begini Mengerikannya Starting XI Manchester United Musim Depan
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 11-14 Februari 2023
- 5 Calon Kuat Pembeli Manchester United dari Glazer: 4 di Antaranya Sultan Timur Tengah!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





