Bos Lyon: Transfer Mempis Depay Jadi Prioritas
Asad Arifin | 13 Januari 2017 21:57
Bola.net - - Lyon kembali menegaskan bahwa mereka sangat bernafsu untuk bisa mendapatkan jasa Memphis Depay. Hal tersebut disampaikan langsung oleh pelatih kepala Lyon, Bruno Genesio.
Memphis Depay saat ini memang diambang pintu keluar dari Manchester United. Pemain asal Belanda ini tidak mampu bersaing untuk mendapatkan posisi di tim utama. Memphis tidak cukup mengesankan bagi Jose Mourinho.
Memphis Depay adalah yang menjadi sebuah prioritas bagi saya. Tujuannya adalah bahwa kita bisa segera mendapatkannya secepat mungkin, terang Genesio.
MU memang tidak akan keberatan untuk melepas Memphis. Namun, klub yang bermarkas di Old Trafford ini tidak akan rela melepas Memphis dengan harga yang murah. MU tetap berharap mendapatkan harga yang menarik.
Harga 13 juta pounds yang dilayangkan oleh Lyon telah ditolak oleh MU. Saya adalah sosok yang menggemarinya. Dia adalah pemain yang lengkap, kuat dan menarik, tandas Genesio.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









