Bos Wales Sarankan Giggs Angkat Kaki dari MU
Editor Bolanet | 24 Mei 2016 07:39
Jose Mourinho sepertinya bakal hampir pasti menjadi pengganti Louis van Gaal di Old Trafford, dan Giggs disebut akan mendapat peran baru - yang posisinya lebih rendah dari asisten manajer.
Coleman lantas mengatakan pada Express: Akan sulit baginya untuk pergi, namun ini mungkin juga kesempatan yang bagus. Ini tantangan baru untuknya, sesuatu yang berbeda dan di luar zona nyamannya. Ia adalah legenda di United. Ia bisa di sana selama ia mau, namun jika ia pergi ke tempat lain, ia mungkin bisa menjadi sukses.
Ia tidak pernah takut dengan tantangan, saya tahu itu.
Ia punya determinasi yang tinggi dan hal tersebut bisa menjadi keuntungan baginya. Saya tidak mengatakan ia harus melakukannya, namun ini mungkin bisa menjadi start yang bagus untuknya.
Giggs adalah sosok yang tidak takut gagal. Ia tidak takut apapun. Saya yakin Giggs juga akan seperti itu ketika ia menjadi manajer nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







