Bruce Kritik Hadiah Tendangan Bebas City
Editor Bolanet | 8 Februari 2015 01:49
Hull bertandang ke Etihad Stadium pada matchday 24 Premier League 2014/15, Sabtu (07/2). Hull unggul terlebih dahulu melalui gol David Meyler di menit 35. Namun, kemenangan di depan mata musnah. Diawali vonis pelanggaran Tom Huddlestone terhadap Sergio Aguero, pemain pengganti James Milner bisa mencetak gol balasan lewat eksekusi free kick di masa injury time yang membuat laga itu berkesudahan imbang 1-1.
Kami memberikan segalanya demi meraih kemenangan, tapi itu semua jadi tak berguna. Tendangan bebas tak seharusnya diberikan wasit karena itu bukanlah sebuah pelanggaran, kata Bruce seperti dilansir BBC Sport.
Sergio Aguero adalah pemain fantastis. Namun, menurut saya, dia tadi terlalu mudah jatuh hanya karena sebuah sentuhan ringan pada pundaknya, pungkas Bruce.
Hasil ini membuat City tertinggal tujuh poin dari sang pemimpin klasemen , yang menang 2-1 di kandang Aston Villa. Sementara itu, Hull masih berada di zona berbahaya. (bbc/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






