Bukan MU dan Arsenal, Ini Klub Idaman Guedes Menurut Sang Ayah
Serafin Unus Pasi | 3 Januari 2018 12:33
Bola.net - - Ayah pemain PSG, Goncalo Guedes buka suara mengenai nasib anaknya di bursa transfer musim dingin nanti. Sang ayah menyebut bahwa Guedes tidak akan pindah ke Inggris musim dingin ini karena ia akan bertahan di Valencia hingga akhir musim nanti.
Didatangkan dari Benfica tahun lalu, Guedes mendapatkan kenyataan pahit di PSG. Ia kalah bersaing dengan bintang-bintang besar PSG sehingga pada awal musim lalu ia dipinjamkan Les Parisien ke klub Spanyol, .
Belakangan ini beredar rumor bahwa Guedes tertarik untuk hengkang dari PSG secara permanen. Ia dikabarkan menjadi target transfer dari dua klub top Inggris, Manchester United dan .
Namun menurut sang ayah, bintang Timnas Portugal itu tidak akan pindah ke salah satu klub itu di musim dingin nanti. Setiap pemain ingin bermain di klub terbaik dan di kompetisi terbaik, dan saat ini Goncalo sudah mendapatkan keduanya, buka Rodrigo Guedes kepada RTP.
Yang dibutuhkan Valencia saat ini adalah kembali ke Liga Champions dan mereka saat ini sudah berada di jalur yang tepat. Goncalo saat ini berada di klub yang hebat dan tinggal di kota yang fantastis dan performanya sangat bagus.
Saat ini saya percaya bahwa ia akan sulit jika kembali ke PSG. Namun dia telah berevolusi dengan pesat dan hal itu akan terus berlanjut hingga satu atau dua tahun ke depan. tutup sang ayah.
TAG TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








