Bungkam Kritik, Fabregas Berharap Bisa Terus Dipercaya Conte
Rero Rivaldi | 18 September 2017 08:10
Bola.net - - Cesc Fabregas berharap ia bisa terus mendapatkan kepercayaan dari manajer Antonio Conte di .
Masa depan Fabregas sempat diragukan usai menjalani musim 15/16 dengan kurang mulus. Namun ia beberapa kali menunjukkan aksi impresif di musim perdana Conte, terutama di paruh kedua kompetisi.
Gelandang Spanyol mengaku bahagia bisa membungkam semua kritik yang meragukan dirinya.
Fabregas sempat diklaim banyak orang tak pas bermain di skema 3-4-3 yang diusung oleh Conte di Stamford Bridge, namun eks Barcelona itu berhasil membuktikan sebaliknya.
Itu adalah paruh musim pertama yang sulit untuk saya, sesuatu yang tak pernah saya alami sebelumnya, namun saya merasa berhasil melewatinya dengan kerja keras, terus rendah hati, berlatih, berlatih, dan bermain bagus ketika ada kesempatan - mendapat kepercayaan manajer, tutur Fabregas di Sky Sports.
Saya tipe orang yang ketika anda bilang saya tak bisa bermain di bawah manajer tertentu, tidak dengan gayanya, maka hal tersebut justru membuat saya bersemangat, saya ingin buktikan semua orang salah.
Dan itulah yang saya lakukan, dan semoga saya bisa terus melakukan itu selama yang saya mampu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









