Cabut ke Chelsea, Plakat Joao Felix Di Atletico Madrid Dirusak Fans
Dimas Ardi Prasetya | 22 Agustus 2024 20:53
Bola.net - Fans Atletico Madrid diduga melakukan perusakan pada plakat Joao Felix setelah ia cabut ke Chelsea.
Felix sempat dihadap bisa jadi bintang besar Atletico berikutnya. Namun seiring waktu, ekspektasi itu tak bisa terpenuhi.
Pasalnya Felix merasa tak cocok dengan Diego Simeone. Ia mengaku tak cocok dengan gaya main pragmatis ala pelatih asal Argentina tersebut.
Alhasil Felix menghabiskan beberapa musim terakhir dengan bermain di klub-klub lain. Termasuk di Chelsea selama setengah musim.
Felix Balik ke Chelsea

Pada musim panas 2024 ini, Joao Felix bingung akan merapat ke klub mana. Sempat ada harapan untuk kembali ke Barcelona.
Namun Barca akhirnya tak jadi merekrutnya. Kemudian datanglah Chelsea.
The Blues akhirnya benar-benar serius menginginkan jasalnya. Ia dibeli dengan bandrol sekitar 44 juta pounds.
Plakat Felix Dirusak Fans

Transfer Joao Felix itu disambut dengan tangan terbuka oleh fans Chelsea. Namun di sisi lain, sebagian fans Atletico Madrid tampaknya tak menerima transfer itu dengan baik.
Buktinya ada beberapa fans yang merusak plakat Joao felix. Plakat itu sendiri terletak di luar Stadion Wanda Metropolitano.
"Plakat Joao Felix di luar Stadion Metropolitano Atletico Madrid dirusak oleh fans."
Jadwal Chelsea Berikutnya

Kompetisi: UEFA Conference League - Leg 1 Playoff
Pertandingan: Chelsea vs Servette
Stadion: Stamford Bridge
Hari: Jumat, 23 Agustus 2024
Kickoff: 02.00 WIB
Live: -
Live Streaming: -
Klasemen Premier League
(Centregoals/X)
Baca Juga:
- Pedro Neto Rebut Nomor Raheem Sterling di Chelsea, Joao Felix Pakai Nomor Berapa?
- Sekarang Setelah Joao Felix Sudah Pulang ke Rumah, Kirim Mudryk Balik ke Ukraina
- Resmi! Chelsea Rekrut Kembali Joao Felix dari Atletico Madrid
- Efek Domino Transfer Joao Felix: Chelsea Harus Lepas 2 Penyerang
- Skuad Chelsea Penuh: Jangankan Posisi Bermain, Tempat Ganti Baju Aja Gak Ada!
- Tes Medis Kelar, Chelsea Segera Umumkan Transfer Joao Felix
- Joao Felix Pernah Direkomendasikan ke Real Madrid
- Joao Felix Bakal Balik Dari Atletico ke Chelsea, Here We Go!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Prediksi Villarreal vs Ajax 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 19:30
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






