Carrick: Mourinho Seorang Pemenang
Rero Rivaldi | 11 Mei 2017 12:50
Bola.net - - Michael Carrick belum lama ini memberikan pujian atas pengaruh positif yang ditunjukkan oleh Jose Mourinho sejak menangani Manchester United di musim panas.
Meski tim tak mampu memanaskan bursa juara Premier League, manajer Portugal itu sudah mempersembahkan trofi Piala Liga dan kini punya kans besar untuk memenangkan Liga Europa dan bermain di Liga Champions musim depan.
United sendiri akan menjamu Celta Vigo di leg kedua semifinal malam nanti, di mana mereka sudah unggul 1-0 secara agregat berkat kemenangan di Balaidos pekan lalu.
Dia adalah seorang pemenang. Dia sudah menang di manapun ia berada, jadi itu sudah lebih dari cukup. Dia jelas mendapat respek dari semua orang di sepakbola karena ia sudah meraih banyak sukses, tutur Carrick di UEFA.
Namun demikian anda masih bisa belajar banyak. Dia seperti kami - kami semua ingin menang dan mengangkat trofi.
Dia memimpin kami untuk melewati semuanya. Ada banyak hal positif yang bisa diambil musim ini: konsistensi tim, performa secara umum. Ada kepercayaan diri ketika memasuki akhir kompetisi dan menatap musim depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persik Kediri vs PSM Makassar 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:35
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Persita Tangerang 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:29
-
Prediksi Real Madrid vs Barcelona 26 Oktober 2025
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 18:29
-
Saksikan dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Chelsea vs Sunderland Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:26
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 25-26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:15
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:44
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56







