Cascarino: Moses Jadi Keputusan Terbaik Conte
Editor Bolanet | 25 Oktober 2016 14:17
Moses turun sebagai starter di tiga pertandingan terakhir Chelsea, semuanya berakhir dengan kemenangan dan dalam formasi tiga bek anyar yang diusung oleh Conte. Pemain Nigeria sendiri mendapat tugas sebagai wingback dan ia mampu melakukannya dengan amat baik sejauh ini.
Keputusan Antonio Conte menggunakan formasi 3-4-3 sudah terbukti amat sukses, namun keputusan terbaik pelatih anyar Chelsea adalah memainkan Victor Moses sebagai bek sayap, tutur Cascarino di The Times.
Ia memberikan ancaman di lini depan dan di sisi kanan dan ia juga bekerja keras untuk berlari dan merebut bola.
Semua orang di Stoke City mengatakan pada saya bahwa ia adalah pemain paling fit di sepanjang masa peminjamannya, dan kemampuan atletik yang ia punya membantunya menjalankan peran tersebut. Kemunculan Moses belakangan ini terbukti sebagai salah satu bukti hebatnya kemampuan Conte. [initial]
(time/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











