Cascarino Ragukan Hazard Bertahan di Chelsea
Serafin Unus Pasi | 22 Mei 2018 15:44
Bola.net - - Mantan penyerang Chelsea, Tony Cascarino mengaku ragu dengan kans Eden Hazard bertahan di Chelsea musim depan. Cascarino menyebut bahwa godaan Real Madrid terlalu besar untuk ditolak pemain sekaliber Hazard.
Hazard yang menjadi tulang punggung serangan Chelsea dalam lima tahun terakhir memang kerap dikabarkan akan pindah. Ia disebut menjadi buruan klub Spanyol, Real Madrid dalam dua tahun terakhir.
Hazard sendiri saat ini menyisakan kontrak berdurasi 2 tahun di Stamford Bridge. Namun ia belum mau berkomitmen lebih panjang untuk Chelsea dengan menolak memperpanjang kontraknya baru-barui ni.
Cascarino tidak akan kaget jika Hazard pergi di akhir musim nanti. Rumor ketertarikan Madrid sudah berjalan selama dua atau tiga tahun terakhir, ujar Cascarino kepada Talk Sports.
Saya rasa sudah jelas semuanya. Pemain yang selalu diidolakan Hazard saat ia masih kecil adalah Zinedine Zidane. Zidane juga sudah bicara secara terbuka bahwa ia ingin Hazard bergabung dengannya.
Madrid sendiri bisa menggeser para pemainnya untuk Hazard. Saya tidak berpikir Gareth Bale akan berada di sana tahun depan. tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









