Cazorla Belum Siap Hadapi Sunderland
Editor Bolanet | 28 Oktober 2016 08:50
Cazorla sudah absen sejak ia mengalami cedera engkel di laga Liga Champions melawan Ludogorets awal bulan ini. Pemain Spanyol juga absen kala timnya bermain imbang tanpa gol melawan Middlesbrough dan juga mengalahkan Reading 2-0 di Piala Liga kemarin.
Sebelumnya, ia diperkirakan akan bisa turun di Sunderland pekan ini.
Namun laporan Daily Mail mengatakan sang gelandang masih kesulitan dengan kondisi engkelnya dan ia mungkin akan absen dalam perjalanan ke Stadium of Light.
Mengingat Granit Xhaka masih harus menjalani hukuman larangan bermain, Francis Coquelin dan Mohamed Elneny kemungkinan akan kembali diduetkan di lini tengah.
The Gunners kini bakal berharap Cazorla bisa tampil lagi di derby London Utara melawan Tottenham pada 6 November.
Sebelumnya, Arsenal juga mendapat pukulan berat menyusul cedera yang dialami oleh Lucas Perez. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








