Cedera, Evans Bisa Batal Gabung Arsenal
Ari Prayoga | 28 Januari 2018 08:18
Bola.net - - Manajer West Brom, Alan Pardew menyebut cedera hamstring yang dialami Jonny Evans bisa membuat dia batal hengkang pada bursa transfer Januari ini.
Evans memang menjadi buruan beberapa klub besar pada Januari ini. Klub terakhir yang dikaitkan dengan bek 30 tahun itu adalah Arsenal.
Evans tampil luar biasa kala mengantar The Baggies menyingkirkan Liverpool dari ajang Piala FA berkat kemenangan 3-2 di Anfield. Namun Pardew mengungkapkan bahwa Evans sejatinya bermain dengan menahan cedera hamstring.
Jonny didekati oleh beberapa klub besar. Namun kami hingga kini belum mendapat tawaran yang tepat untuk pemain dengan kualitas seperti dia, yang ia tunjukkan malam ini, ujar Pardew kepada BT Sport.
Ia bermain dengan (cedera hamstring). Kami harus menunggu dan melihat tapi hal ini mungkin bisa mempengaruhi keputusan (hengkang), lanjutnya.
Selain Arsenal, klub lain yang sempat dihubungkan dengan Evans adalah Manchester City. Namun belakangan muncul kabar yang menyebut City makin dekat mendapatkan Aymeric Laporte.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






