Cedera Otot, Rooney Absen Kontra Chelsea
Editor Bolanet | 23 Oktober 2016 16:45
Dilansir Sky Sports, Rooney terpaksa harus absen lantaran mendapat cedera otot dalam sesi latihan. Wazza pun tak dibawa serta ke London bersama dengan skuat United.
Tim United sendiri berangkat ke London pada Sabtu (23/10) sore waktu setempat menggunakan kereta yang berangkat dari Stockport.
Bencana cedera bagi Rooney ini datang pada saat yang tidak tepat karena pada Senin (24/10) besok ia akan merayakan ulang tahun ke-31.
Rooney mengawali laga dari bangku cadangan dalam tiga laga Premier League terakhir. Meski demikian, bapak tiga anak tersebut tampil sejak menit pertama dalam laga Liga Europa kontra Fenerbahce tengah pekan kemarin. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









