Cetak Gol, Hazard Puji Formasi Conte
Editor Bolanet | 17 Oktober 2016 08:43
Pemain Belgia membuat satu gol ketika timnya menang 3-0 atas Leicester pekan lalu dan kini resmi membuat tiga gol dalam delapan pertandingan di Premier League.
Pemain berusia 25 tahun meraih penghargaan pemain terbaik PFA di 2015, namun ia lantas mengalami penurunan performa, sebelum Jose Mourinho dipecat. Guus Hiddink ditunjuk sebagai manajer interim, namun Hazard percaya klub tengah ada di jalan yang benar bersama Conte.
Selalu hebat rasanya jika anda mencetak gol. Saya adalah seorang striker, jadi saya coba untuk mencetak gol di tiap pertandingan dan saya tengah percaya diri. Saya mencetak dua gol untuk timnas dan satu pekan ini dan saya berharap mencetak gol lagi di laga berikutnya, tutur Hazard menurut laporan Express.
Saya bermain sedikit ke tengah dan kami juga memainkan sistem ini di timnas. Untuk para striker, kami lebih bebas dan ketika kami kehilangan bola, jika kami terus menekan bersama, kami bisa merebutnya lagi, dan ini bagus untuk Chelsea.
Kami tahu apa yang diinginkan manajer. Saya kira kami bisa bermain lebih bagus, namun kami harus bekerja keras di sesi latihan dan itu yang kami lakukan. [initial]
Baca Juga:
- Liverpool Mirip Arsenal, Kewell Prediksi Laga Lawan MU Ketat
- Redknapp: Mourinho Takkan Bisa Terapkan Taktik Chelsea di Anfield
- Momen Ini Buat Mourinho Sadari Komitmen Ibra di MU
- Carragher: Kans Juara MU Tergantung Liverpool
- Ferdinand Terkesima dengan Dua Bintang Muda MU
- Mustafi: Arsenal Tak Boleh Terlalu Jauh Menatap ke Depan
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40 -
Tak Kunjung Cetak Banyak Gol, Arsenal Dinilai Kemahalan Beli Gyokeres, Setuju Nggak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:41
LATEST UPDATE
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04