Cetak Golazo ke Gawang Liverpool, Jedinak Takjub Sendiri
Editor Bolanet | 24 November 2014 13:04
Gol Jedinak tersebut memungkasi perlawanan The Reds dengan skor 3-1. Terkait gol indah yang dicetaknya, pemain 30 tahun ini juga mengaku awalnya tak yakin bola bisa masuk ke gawang lawan.
Sejujurnya saya bahkan tak yakin akan mengambil tendangan bebas. (Dwight) Gayle meletakkan bola dan akan mengeksekusinya, namun saya datang dan mengajukan diri menjadi eksekutor, ungkap Jedinak seperti dilansir situs resmi Palace.
Saat itu saya hanya merasakan ada suatu keyakinan tersendiri, beruntung bola tersebut masuk. Kini saya senang bisa mengantar tim kami menang, kini kami bisa sedikit bernafas lega.
Liverpool sempat unggul terlebih dahulu lewat Rickie Lambert, sebelum akhirnya The Eagles membalik keadaan melalui gol Dwight Gayle, Joe Ledley, dan tendangan bebas Jedinak.[initial]
Baca Juga
- Baru Sembuh Sehari, Sturridge Sudah Cedera Lagi
- Liverpool Bidik Pereira Sebagai Pengganti Johnson
- Moreno: Kalah Beruntun, Liverpool Tetap Ceria
- Lallana: Saya Berusaha Terlalu Keras di Liverpool
- McManaman Minta Liverpool Ikuti Jejak Newcastle
- Sterling: Chelsea Memang Layak Pimpin Klasemen
- Di Natale: Saya Sangat Ingin Gabung Liverpool
- Kjaer: Origi Akan Jadi Pemain Fantastis Untuk Liverpool
- Henderson: Liverpool Tidak Kreatif
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Tidak Ada Waktu untuk Larut dalam Kekecewaan, Arsenal!
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






