Chelsea Juga Minati Bintang Muda Madrid Ini
Rero Rivaldi | 23 Agustus 2017 14:20
Bola.net - - diklaim sudah mendekati Real Madrid untuk coba mendapatkan Marcos Llorente.
Sang gelandang muda, yang menghabiskan musim lalu sebagai pemain pinjaman di Alaves, sudah mengatakan pada bos Madrid, Zinedine Zidane, bahwa ia ingin pergi sebelum tenggat waktu bursa musim panas berakhir.
Llorente tengah menarik perhatian beberapa tim besar Eropa seperti Arsenal, Atletico Madrid, dan bahkan rival abadi Barcelona.
Namun demikian, laporan yang diturunkan Diario Sport mengatakan bahwa Chelsea sudah mengajukan penawaran formal untuk membuka negosiasi dengan tim juara Eropa soal nilai transfer Llorente.
Llorente dianggap Chelsea sebagai sosok yang pas untuk menggantikan Nemanja Matic, yang kini membela Manchester United, dan juga pelapis untuk N'Golo Kante.
Presiden Real Madrid, Florentino Perez, sudah menolak tawaran awal yang masuk, namun Llorente bisa memaksakan transfernya jika ia memang merasa karirnya tak bisa berkembang dengan terus bertahan di Bernabeu.
Jika bergabung dengan The Blues nanti, sang pemain kemungkinan besar akan tidak butuh waktu lama beradaptasi. Di skuat asuhan Antonio Conte, sudah ada pemain Spanyol lain seperti Cesar Azpilicueta, Alvaro Morata dan juga Pedro Rodriguez.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





